Peringatan Hari Korps 2025 Launching CFD

Admin

16 November 2025, 12:05 WIB

Bagikan

Bupati Apresiasi Launching CFD, Jalan Sehat HAKORDIA, dan Peringatan Hari Korps 2025

SUKAMARA — Bupati Sukamara, Masduki, memberikan apresiasi tinggi atas terselenggaranya tiga momentum besar yang berlangsung di Kabupaten Sukamara, yakni Launching Car Free Day (CFD), Jalan Sehat dalam rangka Hari Antikorupsi Sedunia (HAKORDIA) 2025, serta Peringatan Hari Korps Korpri 2025.

Ketiga kegiatan tersebut dinilai menjadi bukti semangat kebersamaan antara pemerintah dan masyarakat dalam membangun Sukamara yang lebih sehat, berintegritas, dan solid.

“Launching Car Free Day di Jalan Pangeran Sukarma merupakan langkah strategis untuk menghadirkan ruang publik yang lebih inklusif bagi masyarakat, sekaligus membuka peluang pengembangan ekonomi kreatif dan UMKM lokal,” ujar Masduki.

Pemerintah Kabupaten Sukamara berharap rangkaian kegiatan ini dapat memperkuat kebersamaan, meningkatkan kesadaran publik terhadap nilai kejujuran, serta memperkuat peran aparatur dalam mendukung pembangunan daerah yang bersih dan berkelanjutan.

“Ketiga momentum ini menunjukkan kekompakan kita dalam menjaga kesehatan, integritas, dan profesionalitas. Ini adalah modal besar untuk membawa Sukamara terus bergerak maju,” bebernya.

“Saya berharap CFD dapat menjadi agenda rutin yang memperkuat interaksi sosial dan budaya hidup sehat,” pungkasnya.

Admin

Diperbarui 23 November 2025

Bagikan

Rekomendasi

Sirajul Rahman Tinjau Kebakaran Besar di Kasongan, Salurkan Bantuan dan Beri Dukungan Moril

Musprov VI Perbakin Kalteng Berjalan Lancar, Ketua Perbakin Barut Pimpin Sidang

Hadapi PT BSG, DPD ARUN Kalteng Kawal Rakyat Kecil Sampai Bebas

DPW PAN Kalteng Gelar Do’a Bersama Anak Yatim

Bambang Purwanto Gaungkan Empat Pilar Kebangsaan di Desa Kapitan

Bambang Purwanto Tegaskan Pentingnya Empat Pilar Kebangsaan di Desa Sumber Agung

Bambang Purwanto Sosialisasikan Empat Pilar Kebangsaan di Desa Sidorejo

Bambang Purwanto Gelar Sosialisasi Empat Pilar di Desa Pasir Panjang

Dialog Kebangsaan Bambang Purwanto Disambut Hangat Warga Madurejo

Bambang Purwanto Gelar Sosialisasi 4 Pilar di Desa Pangkalan Dewa

Bambang Purwanto Gelar Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Desa Sungai Parkit

Dinas PUPR Barito Utara Tambah Alat Berat untuk Percepatan Infrastruktur